Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Cek Nomor Rekening Bank Dari Jumlah Digit Angka

Cara Cek Nomor Rekening Bank Dari Jumlah Digit Angka - Setiap Bank mengeluarkan jumlah digit yang berbeda untuk nomor rekening - Jumlah digit nomor rekening bank berkisar antara 10-16 digit angka. 

Cara Cek Nomor Rekening Bank Dari Jumlah Digit Angka

Banyaknya angka yang tertera pada nomor rekening terkadang membuat kita sulit untuk menghafalnya - Oleh karena itu, kami sarankan untuk menyimpan nomor rekening di kontak atau catatan telepon. Sehingga jika diperlukan, anda dapat segera memberikan nomor rekening dengan mudah - Biasanya setiap nasabah / pengguna sering meminta atau membagikan nomor rekening untuk keperluan transfer uang.

Terkadang untuk mentransfer uang dengan nomor rekening saja tidak cukup, Apalagi jika transfernya dari bank yang berbeda - Anda perlu mengetahui nama bank dari rekening tersebut. 

Untuk mengetahui nama bank nya, kita bisa langsung bertanya kepada pemilik rekening - Tapi, sebenarnya kita juga bisa tahu hanya dari melihat nomor rekening itu sendiri - Cara mengetahui nama bank dari nomor rekening pertama adalah melalui jumlah digit angka tersebut.

Berikut Adalah Nomor Rekening Bank Dari Jumlah Digit Angka

  1. Nomor rekening 14 digit adalah bank cimb niaga
  2. Nomor rekening 10 digit adalah bank BCA
  3. Nomor rekening 15 digit adalah bank BRI
  4. Nomor rekening 10 digit adalah bank BRI Syariah
  5. Nomor rekening 10 digit adalah bank BNI
  6. Nomor rekening 10 digit adalah bank Mandiri
  7. Nomor rekening 10 digit adalah bank Mandiri Syariah
  8. Nomor rekening 10 digit adalah bank Muamalat
  9. Nomor rekening 10 digit adalah bank Sinarmas Syariah
  10. Nomor rekening 16 digit adalah bank BTN
  11. Nomor rekening 10 digit adalah bank BTN Syariah
  12. Nomor rekening 13 digit adalah bank Cimb Niaga Syariah
  13. Nomor rekening 10 digit adalah bank Danamon
  14. Nomor rekening 10 digit adalah bank Danamon Syariah
  15. Nomor rekening 10 digit adalah bank Maybank

Jika Anda lupa nomor rekening bank Anda, atau kehilangan nomor rekening bank maka ada beberapa cara untuk mendapatkan kembali nomor rekening Anda - Yuk, simak caranya berikut ini.

1. Cek nomor rekening di buku rekening

Cara termudah adalah dengan memeriksa buku tabungan terlebih dahulu - Setiap buku tabungan berisi data nasabah dan nomor rekening bank.

Namun permasalahannya tidak semua jenis tabungan memiliki buku tabungan dan lagi-lagi tidak semua orang selalu membawa buku tabungan kemanapun mereka pergi.

2. Cek nomor rekening melalui mobile banking

Bagi Anda yang telah menggunakan layanan mobile banking, Anda juga dapat memeriksa nomor rekening bank Anda melalui aplikasi.

Anda dapat masuk ke aplikasi mobile banking -> selanjutnya masuk ke menu -> nantinya anda akan melihat informasi nomor rekening bank dan saldo serta mutasi & transaksi 

3. Cek nomor rekening dengan internet banking

Situs internet banking juga dapat digunakan untuk mengetahui nomor rekening bank - Caranya buka website bank yang digunakan lalu login ke rekening internet banking anda dan klik menu cek rekening bank, otomatis akan muncul nomor rekening bank.

Baik menggunakan mobile banking atau internet banking, Anda harus memastikan ponsel cerdas Anda memiliki paket data internet aktif - Karena kedua cara ini memang membutuhkan koneksi internet.

4. Cek nomor rekening melalui call center

Setiap bank menyediakan layanan call center yang dapat Anda gunakan untuk mengetahui nomor rekening bank Anda - Caranya cukup mudah, Anda hanya perlu melakukan panggilan telepon ke nomor layanan call center dan mengikuti prosedur yang dianjurkan.

5. Langsung ke cabang bank

Jika Anda bingung dengan kelima cara di atas, Anda bisa langsung ke cabang bank untuk mengetahui nomor rekening bank ke customer service bank tempat Anda mendaftar - Cara ini lebih aman tetapi Anda harus bersabar karena Anda akan mengantri dengan pelanggan lain.